Benyamin Bloom mengklasifikasikan
kemampuan hasil belajar ke dalam tiga kategori yaitu :
1. Ranah
kognitif, meliputi kemampuan menyatakan kembali konsep atau prinsip yang telah
dipelajari dan kemampuan intelektual.
2. Ranah
afektif, berkenaan dengan sikap dan nilai yang terdiri atas aspek penerimaan,
tanggapan, penilaian, pengelolaan, dan penghayatan (karakterisasi).
3. Ranah
psikomotorik, mencakup kemampuan yang berupa keterampilan fisik (motorik) yang
terdiri dari gerakan reflex, keterampilan gerakan dasar, ketepatan dan
keterampilan kompleks.
No comments:
Post a Comment